EFEKTIVITAS KINERJA LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (LPM) DALAM PELAKSANAAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI NAGARI TANJUNG BALIK KECAMATAN X KOTO DIATAS KABUPATEN SOLOK

  • Tifani Radiatul Aulia Universitas Negeri Padang
  • Hasbullah Malau Jurusan Ilmu Administrasi Negara, Universitas Negeri Padang
Keywords: Efektivitas Kinerja, LPM, Pemberdayaan Masyarakat

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui  efektivitas kinerja lembaga pemberdayaan masyarakat dalam pelaksanaan pemberdayaan masyarakat di Nagari Tanjung Balik. Metode penelitian yang peneliti gunakan yaitu metode deskriptif pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilakukan di nagari Tanjung Balik Kecamatan X Koto Diatas Kabupaten Solok dengan pemilihan informan menggunakan teknik purposive sampling. Data dikumpulkan dengan teknik wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Teknik pengujian keabsahan data dengan triangulasi sumber. Sedangkan teknik analisis data menggunakan teknik pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa efektivitas kinerja lembaga pemberdayaan masyarakat dalam pelaksanaan pemberdayan masih belum efektif. Hal tersebut karena masih terdapatnya masalah-masalah didalam LPM.adapun masalah-masalah dalam penelitian ini yaitukurang berkualitas SDM di LPM, kurang termotivasinya anggota LPM karena upah yang tidak jelas, saran dan prasarana yang tidak memadai, koordinasi dengan lembaga lain tidak berjalan baik serta rendahnya kesadaran masyarakat yang menyebabkan sedikitnya partisipasi dari masyarakat.

Published
2020-02-15
How to Cite
Radiatul Aulia, T., & Malau, H. (2020). EFEKTIVITAS KINERJA LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (LPM) DALAM PELAKSANAAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI NAGARI TANJUNG BALIK KECAMATAN X KOTO DIATAS KABUPATEN SOLOK. Jurnal Manajemen Dan Ilmu Administrasi Publik (JMIAP), 1(3), 42-50. https://doi.org/10.24036/jmiap.v1i3.105

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.